Prediksi Serie A 2023-2024 AC Milan vs Salernitana 26 Mei 2024

situsliga365 – Prediksi Serie A 2023-2024 AC Milan vs Salernitana 26 Mei 2024 – Laga antara AC Milan vs Salernitana akan hadir di pekan ke-38 Serie A 2023-2024 duel tersebut akan digelar di Stadion San Siro dan bisa disaksikan pada Minggu 26 Mei 2024 pukul 01.45 WIB.

 

 

Prediksi Serie A 2023-2024 AC Milan vs Salernitana 26 Mei 2024

 

 

Laga penutup musim ini juga bakal menjadi laga terakhir AC Milan bersama sejumlah nama, Termasuk di antaranya adalah striker Olivier Giroud, bek Simon Kjaer dan pelatih Stefano Pioli. Pekan sebelumnya AC Milan kalah dengan skor 1-3 di kandang Torino, Setelah tertinggal dengan skor 0-3 AC Milan hanya bisa menipiskan selisih skor melalui penalti Ismael Bennacer.

AC Milan menelan kekalahan mereka yang ke-7 di Serie A 2023-2024, Namun itu berpengaruh pada posisi mereka yang sebelumnya menang sudah dipastikan akan finis di peringkat dua. Sementara itu sejak beberapa waktu lalu Salernitana sudah dipastikan akan finis sebagai juru kunci dan terdegradasi, Laga tandang melawan AC Milan akan menjadi laga terakhir mereka di Serie A 2023-2024.

Head To Head AC Milan vs Salernitana

5 pertemuan terakhir
23-12-2023 Salernitana 2-2 Milan (Serie A)
14-03-2023 Milan 1-1 Salernitana (Serie A)
04-01-2023 Salernitana 1-2 Milan (Serie A)
20-02-2022 Salernitana 2-2 Milan (Serie A)
04-12-2021 Milan 2-0 Salernitana (Serie A).

5 pertandingan terakhir AC Milan (K-S-S-M-K)
23-04-24 Milan 1-2 Inter (Serie A)
27-04-24 Juventus 0-0 Milan (Serie A)
05-05-24 Milan 3-3 Genoa (Serie A)
12-05-24 Milan 5-1 Cagliari (Serie A)
19-05-24 Torino 3-1 Milan (Serie A).

5 pertandingan terakhir Salernitana (K-K-K-S-K)
21-04-24 Salernitana 0-2 Fiorentina (Serie A)
27-04-24 Frosinone 3-0 Salernitana (Serie A)
06-05-24 Salernitana 1-2 Atalanta (Serie A)
12-05-24 Juventus 1-1 Salernitana (Serie A)
20-05-24 Salernitana 1-2 Verona (Serie A).

Susunan Pertandingan Kedua Tim

AC Milan 4-3-3: Sportiello; Calabria, Gabbia, Kjaer, Hernandez; Bennacer, Adli, Reijnders; Pulisic, Giroud, Leao.

Pelatih: Stefano Pioli.

Salernitana 3-4-2-1: Fiorillo; Pierozzi, Pasalidis, Pirola; Sambia, Coulibaly, Maggiore, Zanoli; Tchaouna, Kastanos; Ikwuemesi.

Pelatih: Stefano Colantuono.

Add a Comment

Your email address will not be published. Required fields are marked *